welcome to my blog

Selasa, 20 Desember 2011

Resensi Album SID : Angel and the Outsiders



Angel and the Outsiders adalah album ke-7 dari Superman Is Dead, album ini di rilis pada bulan februari tahun 2009 oleh Sony  Music Indonesia. Seperti album sebelumnya, SID tetap mengandalkan lirik sosial dan perlawanan terhadap penindasaan. Album kali ini SID masih memainkan musik punkrock dengan sentuhan rock n' roll. Album SID ini menuai keberhasilan. Salah satunya adalah SID berhasil diundang ke Warped Tour Festival di Amerika Serikat dan melaksanakan tour di beberapa kota di USA. Ini merupakan keberhasilan SID karena merupakan satu-satunya band Indonesia dan band kedua di Asia yang dipanggil ke Warped Tour walaupun album mereka tidak dirilis di USA. Pada lagu "jika kami bersama " SID berkolaborasi dengan band shaggy dog, ini menandakan perselisihan di antara mereka dapat terselesaikan dan mereka berkolaborasi untuk menghindari perselisihan lagi di antara mereka.


Daftar lagu 



01. SID - Kuat kita Bersinar
02. SID - Jika Kami Bersama
03. SID - We Are The Outsiders
04. SID - Poppies Dog Anthem
05. SID - Saint Of My Life
06. SID - Nights Of The Lonely
07. SID - Menuju Temaram
08. SID - Punkrock Lawrider
09. SID - Luka Indonesia
10. SID - Close To Fly Away
11. SID - The Days Of A Father
12. SID - Pulang
13. SID - Memories Of Rose
14. SID - U.T.W
15. SID - Twice In Paradise

silahkan download  album disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar